Rumah mungil itu dulunya merupakan bagian dari pabrik uap (Mauldens )dan merupakan peninggalan sisa terakhir dari pabrik uap jaman Victoria – dimana pabrik lainnya dibangun kembali atau dihancurkan untuk dibangun bangunan-bangunan yang baru.
Sebelum dijadikan sebuah rumah 8 tahun silam, tempat itu dulu dijadikan tempat untuk berjudi.
Rumah itu merupakan salah satu rumah terkecil di Negara tersebut , dimana di dalamnya hanya berukuran 308 ft2 atau 28.61 m2.
“Rumah itu benar-benar hanya untuk satu orang. Aku gak bakalan mau berbagi (rumah),” ujar agen perumahan, Julie Williams.
source
Tidak ada komentar:
Posting Komentar